Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

bouldering

Author : Admin Adventure

Article Date : 27/09/2021

Article Category : Extreme Action

Ngaku deh Superfriends pasti di antara lo ada yang niat buat melakukan olahraga outdoor, tapi ragu untuk memulainya. Mungkin ada yang ragu buat memulai bouldering? Nggak usah ragu deh, ada beberapa alasan kuat kenapa lo harus memulai bouldering sekarang juga.

Kegiatan bouldering dianggap sebagai latihan seluruh tubuh terbaik yang menggabungkan komunikasi estetika dengan mental. Selain itu, bisa dilakukan sendiri atau grup tanpa masalah. Olahraga yang sudah ada sejak lama sekitar tahun 1950 an. Bouldering membuat lompatan besar ke depan, karena saat itu John Gill sedang merevolusi climbing. Sekarang ini ia dianggap sebagai bapak bouldering.

Sebenarnya saat lo terpikir untuk melakukan bouldering, lo hanya perlu mempelajari teknik dengan mencobanya. Kemudian peralatan juga nggak, banyak hanya sepasang climbing shoes dan magnesia untuk tangan. Lalu pakaian yang dipakai juga hanya celana olahraga t-shirt. Jangan ragu buat memulai bouldering, alasan kuat ini mungkin bisa membuat lo lebih yakin Superfriends.

1. Simbiosis Kekuatan, Estetika dan Dinamika

Image source: pexels.com/@cottonbro

Bouldering membutuhkan tubuh yang fleksibel dan lentur, ditambah dengan kekuatan maksimum serta melatih cengkraman tangan. Terdengar sehat banget bukan? Nggak hanya itu, lo harus berpikir cepat dan mampu mengatur strategi. Tujuan dari bouldering sendiri memang untuk simbiosis kekuatan, estetika, dan dinamika secara lebih intensif.

Siapa pun yang pernah menonton kompetisi bouldering pasti melihat bagaimana orang-orang dengan mudah melompat dan menekuk tubuh di dinding bebatu. Dari sini mungkin lo juga tergerak untuk melakukan bouldering, karena kebanyakan orang akan terpukau sehingga termotivasi buat terjun langsung.

2. Hampir Nggak Memerlukan Peralatan

Image source: pexels.com/@allan-mas

Kalau lo melakukannya di gym, hanya membutuhkan climbing shoes dan tas kapur yang mengandung magnesium. Tapi waktu memilih sepatu lo nggak bisa sembarang, harus sesuai. Ukuran harus pas, baik di bagian tumit maupun bagian jari kaki agar tetap merasa nyaman selama bouldering. Kalau bisa sebelum membeli, coba deh langsung untuk memanjat di climbing wall yang sudah disediakan.

Selain itu, climbing shoes lebih baik dipakai tanpa menggunakan kaus kaki untuk memungkinkan transmisi daya yang sempurna. Kalau pemakaian tas kapur sebaiknya jangan saat tangan dalam keadaan basah, karena membuat genggaman menjadi sulit. Bubuk magnesium putih bakal menyerap keringat. Kemudian kalau pakaian cukup yang pas dan nggak ketat saja.

3. Olahraga Seluruh Tubuh

Tempat bouldering yang baik akan menyediakan rute sesuai dengan kemampuan dan memastikan pemula dapat memanjatnya. Batu di dinding juga diurutkan berdasarkan warna serta sesuai dengan kesulitan yang berbeda, mulai dari mudah sampai sulit. Setiap sesi bouldering otot dilatih dan diperkuat agar siap memasuki tingkat lebih sulit.

Efek latihan bouldering ini luar biasa bahkan lo bisa merasakannya setelah beberapa minggu melakukan. Mulai merasakan tubuh jadi lebih kencang hingga otot terbentuk. Selain itu lebih menghafal urutan pegangan lalu teknik apa yang akan dipakai. Intinya tubuh dan pikiran bisa selaras.

PERSONAL ARTICLE

ARTICLE TERKINI

Tags:

#Beginner #Wilderness #Extreme

Source:https://www.ispo.com/en/trends/bouldering-6-good-reasons-start-trend-sport-now

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
Extreme Action

Tentang Highlining, Olahraga Ekstrem yang Menantang Maut

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Tantangan Berat Gowes Sepeda dalam Kondisi Hujan

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Atraksi Wisata Ekstrem yang Bisa Dilakukan di Wilayah Perairan

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Tentang Zipline yang Populer di Kalangan Penggemar Olahraga Ekstrem

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Profil dan Cerita Tentang Chris Sharma Legenda Pendakian

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

5 Makanan Paling Ekstrem di Dunia, Berani Coba?

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Mengenal Bushcraft, Aktivitas Outdoor yang Beda dengan Survival

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

5 Jalur Pendakian Gunung Salak Favorit Pendaki Indonesia

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Info Pendakian Gunung Merbabu via Suwanting, Pemula Wajib Tahu!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Extreme Action

Penyebab Pendaki Tersesat Saat Naik Gunung, Perhatikan!

Read to Get 5 Point
image arrow
1 /